Jumat, 12 September 2008

Mengapa Fisiologi selalu di kaitkan dengan anatomi, fisika dan kimia?

Ø Karena Fisiolgi bukan hanya mengkai sistem dalam tubuh melainkan juga alasan dan cara berfungsinya sistem tersebut. Anatomi kimia dan fisika merupakan faktor pendukungnya.
Anatomi, bentuk anatomi akan menentukan fisiologinya seperti organ mempunyai fungsi reaksi, kepentingan, kondisi yang berbeda.
Kimia, di dalam fisiologi reaksi kimia banyak terjadi dan berperan penting penunjang fisiologi pada makhluk hidup, misalnya pada gerak makhluk hidup ada proses dan reaksi penyebab gerak itu terjadi.
Fisika, merupakan hasil reaksi yang terjadi misalnya pada gerak siput masuk ke dalam cangkang, gerak menutupnya daun putri malu, gerak manusia terhadap rangsang.

Tidak ada komentar: